About

elemendemokrasi.com hadir untuk memberi beragam informasi edukatif dan mencerdaskan bagi pembaca, juga sebagai wadah untuk mempersiapkan penulis-penulis hebat dibidangnya masing-masing. 

Dalam perjalanannya, Elemen Demokrasi hanya sebuah website yang dikelola sekelompok kecil pelajar dengan jangkauan tema yang sangat terbatas. Seiring berkembangnya waktu, juga kian kompleksnya zaman, Elemen Demokrasi kemudian dipersiapkan menjadi media dengan tema yang sangat beragam. 

Sebagai wadah, tentu saja Elemen Demokrasi juga membuka ruang bagi para pembaca untuk juga belajar menulis dan memuat tulisan-tulisan yang dimiliki dalam Elemen Demokrasi ini. 



  • “Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian” Pramoedya Ananta Toer  ( Novelis Indonesia )
No Comment
Add Comment
comment url